Indonesia Siap Ikuti Sea Games
Pemain Badminton terbaik di ajang Sea Games 2023, Indonesia memilih pemain olahraga yang memenuhi kriteria. Memiliki skill, sehat jasmani dan kualitas baik yang di pilih langsung oleh pelatih dan juga PBSI. Para pemain terbaik sudah memenuhi syarat dan target yang terpenuhi hingga siap untuk mengikuti pertandingan Sea Games. Yang diselenggarakan kemarin pada bulan Mei 2023 di Kamboja merupakan pertandingan yang bersamaan dengan Piala Sudirman Cup 2023 yang di adakan di Suzhou, Cina. Pelatih dan para tim lainnya membagi kekuatan untuk dua pertandingan yang diadakan secara bersamaan itu. Untuk menjaga stamina para pemain agar tidak terjadi hal yang tidak diiginkan saat pertandingan berlangsung.
Skuad Muda Garuda Menang Sea Games 2023
Indonesia menjadi juara umum di Sea Games 2023 yang bersamaan dengan pertandingan Piala Sudirman Cup 2023. Para pemain badminton terbaik yang di bagi menjadi 2 bagian besar ke Kamboja akhirnya meraih kemenangan. Dan berhasil mengalahkan pemain Thailand. Skuad Tim Muda Merah Putih ini patut di beri apresiasi telah mengharumkan nama negara Indonesia. Beberapa tahun lalu mengikuti Sea Games tidak pernah mendapatkan juara umum. Tahun 2023 para pemain muda ini kembali juara umum.
Hasil yang di raih para pemain badminton Indonesia pada Sea Games 2023 :
- 5 Medali Emas
1. Beregu putra
2. Tunggal putra4. Ganda campuran
5. Ganda putra - 3 Medali Perak
1. Tunggal putra
2. Ganda Putri
3. Beregu Putri - 2 Medali Perunggu
1. Tunggal Putri
2. Tunggal PutriDaftar Nama Pemain Badminton Sea Games 2023
Tunggal Putri
1. Stephani Widjaja
2. Ester Nurumi Tri Wardoyo
3. Komang A Cahya Dewi
4. Mutiara Ayu P
Tunggal Putra
1. Alwi Farhan
2. C Adinata
3. Shesar Hiren R
4. Chico Aura Dwi WardoyoGanda Putra
1. P Kusuma Wardana
2. Bagas MaulanaGanda Putri
1. Febriana Dwi Puji Kesuma
2. Rachel A RoseGanda Campuran
1. Rehan Naufal Kusharjanto
2. Zahariah J SumantiBaca Juga : Media Vietnam Soroti Skuad Bulutangkis Indonesia