Tinju Menjadi Ajang Olahraga Dunia
Petinju asal Jepang ini siapa yang tak kenal. Ajang olahraga dengan cara memukul lawan nya sampai dengan kalah di arena ring tinju. Pertandingan yang dilakukan oleh 1 lawan 1 ini menjadi sorotan para penggemar petinju. Sebab dari tinju Nasional bisa menjadi petinju Dunia. Tak hanya itu ada kelas kelas yang harus ditempatkan setelah menang. Dan mendapatkan prestasi untuk melawan lawan yang lebih dari biasanya.
Banyak petinju yang sudah menjuarai tingkat nasional namun belum tentu bisa ketingkat dunia. Karena pesaing yang berat harus dapat di takluk kan juga. Baru baru ini petinju asal Jepang sudah menempati kedudukan 4 divisi dalam dunia tinju.
Juara dalam kelas tinju dunia membuatnya dapat mengalahkan lawan yang saingan nya berat. Dan sudah pastinya dapat di kalahkan dikelas dunia.
Petinju asal Jepang raih juara 4 diisi dengan mencetak sejarah terbaik. Pria asal Jepang ini awal nya masuk kelas terbang super 52,1 kg setelah menangkan pertandingan dengan Christian Bacasegua.
Petinju Asal Jepang Raih Juara 4 Divisi
Setelah mengalahkan lawannya Kosei Tanaka di nobatkan sebagai sabuk juara ke empat dunia. Raih juara 4 divisi usai dapat mengalahkan lawannya Christian Bacasegua di Tokyo, Jepang (24/02/2024). Sebelumnya ia juga sudah mengantongi gelar di kelas 105, 108, 112 lbs. Tanaka juga pernah mengalahkan petinju Kazuot loka. Dengan keinginan untuk mendapatkan pencapaian prestasi yang lebih tinggi lagi dari sebelum nya. Petinju ini sudah mendapatkan 4 Gelar dunia yang patut di contoh dan di ikuti oleh para petinju lainnya. Harus dapat mengalahkan para lawannya yang sulit untuk di taklukkan itu. Berikut gelar juara dunia yang didapatkan :
- WBO Mini Flyweight tahun 2015-2016
- WBO Junior Flyweight tahun 2016-2017
- WBO Flyweight tahn 2018-2020
- WBO Junior Bantamweight pada Februari 2024
Tanaka Menang Hasil dari Skor Tinju
Tanaka menang hasil dari skor tinju yang sudah mengalahkan lawan nya di ajang dunia . Sudah 4 kali meraih juara dunia yang sangat kagetkan para warganet. Menang nya Tanaka ini membuatnya naik kelas peringkat sebagai petinju dunia.
Berita lainnya baca : Sejarah Kosei Tanaka Tambah Kolek Sabuk Juara ke-4