Olahraga renang berikan banyak manfaat untuk kesehatan tubuh. Renang siapa saja bisa melakukan nya dengan berbagai macam gaya. Untuk yang belajar renang bisa di lakukan di kolam renang khusus untuk tahap dasarnya. Banyak yang tidak faham akan teknik renang yang benar. Maka dari anak-anak dengan masa tumbuh nya sudah bisa mengenali tentang cara berenang yang benar. Namun apa saja manfaat renang yang sesungguh nya ?? Simak di bawah ini apa saja manfaat yang di dapatkan dari olahraga renang.
Manfaat Olahraga Renang
Olahraga renang memang tak hanya untuk menyegarkan tubuh ketika sudah tidak di air. Manfaat dari renang sendiri yaitu belajar mengapung dengan cara menggerak tubuh di dalam air. Dan berupaya untuk tidak tenggelam dalam beberapa menit. Membuat tubuh menjadi bugar dan rileks. Serta dapat menghilangkan rasa stres yang berlebihan. Tumbuh kembang dan dapat meninggikan tubuh. Juga dapat mengurangi terdampaknya sakit jantung. Dan juga menurun kan berat badan yang berlebihan. Dalam hal ini kesehatan sangat lah penting dengan cara olahraga renang salah satu nya. Renang tak bisa di kategori kan yang hanya bisa saja renang. Tapi harus tau beberapa teknik dan gaya renang yang harus di kuasai.
Teknik Dasar Olahraga Renang
Manfaat olahraga renang juga memiliki teknik dasar. Berbagai macam gaya dalam renang harus di kuasai agar tidak adanya terjadi kesalahan. Berikut beberapa teknik dasar dalam berenang :
- Renang gaya kupu kupu. Yang melibatkan kedua tangan seperti layaknya menggerakan sayap kupu kupu. Kaki melakukan gerakan menendang serentak dengan gerakan melingkar
- Renang gaya bebas renang yang paling cepat di kuasai semua orang. Dan paling populer pada gaya renang ini. Gerakan lengan bergantian dengan kaki untuk melakukan tendangan serentak.
- Renang gaya dada gerakan tangan yang sifatnya memuntir seperti layaknya memeluk dan gaya renang ini paling banyak di gunakan oleh perenang.
- Renang gaya punggung gerakan menggerakan kaki seperti bersepeda dan tangan melakukan gerakan bolak balik.
Tips Sebelum Lakukan Olahraga Renang
Sebelum lakukan olahraga renang, pastikan semua yang ada pada tubuh aman. Seperti tidak membawa barang elektronik dan tidak menggunakan kalung. Ini langkah dan tips serta manfaat olahraga renang :
- Lakukan tahap awal seperti atur napas sebagai pemanasan sebelum masuk ke dalam air
- Pastikan tidak ada barang berharga di sekitar tubuh
- Gunakan pakaian yang longgar agar tidak mengganggu pergerakan kaki dan tangan
- Ambil jarak yang pendek untuk perenangn dasar
- Atur pernapasan selama di dalam air
Dari manfaat, teknik, dan tips, renang merupakan bagian dari kesehatan tubuh. Maka rajin berolahraga akan membuat tubuh semakin sehat dan kebal dari berbagai penyakit. Rajin berolahraga menjamin kesehatan dan membuat tubuh menjadi semakin bugar dan segar kembali setelah beraktifitas.
Baca olahraga lainnya : Sejarah Olahraga Renang di Dunia dan Indonesia