Rekor dunia olahraga kembali di kejutkan dengan sosok seorang pria yang berhasil memecahkan di tahun 2024. Pria yang berasal dari Amerika Serikat pecahkan rekor dunia dengan melakukan 26 ribu squad dalam 24 jam. Hal yang belum pernah orang lain lakukan untuk olahraga yang satu ini. Sebagai lelaki tangguh ia terinspirasi dari seorang atlet lain yang berhasil pecah kan rekor pull-up sebanyak lebih dari 4.000 kali.
Dalam waktu 1 hari atau 24 jam waktu yang singkat bagi orang biasa yang belum pernah melakukan nya sama sekali. Kali ini pria asal dari AS mencoba membuat rekor baru melakukan squat sebanyak 26 ribu kali dalam waktu 24 jam.
Rekor Dunia Olahraga Tak Semua Sama
Pencapaian dalam prestasi olahraga memang tak semua sama, salah satu nya atlet yang penah lakukan pull-up sampai 40.000 kali lebih. Dan kali ini hanya orang biasa yang bukan atlet mampu melewati 26.000 kali squad. Manusia lainĀ belum tentu mampu seperti mereka. Rekor dunia sebelumnya di raih oleh Joe Reverdes dari Rhode Islan tahun 2020 dengan melakukan 1.000 squat.
Dibutuhkan data tahan tubuh yang kuat dan stamina yang cukup dalam melakukannya untuk mencapai rekor dunia. Latihan pertama dilakukan selama 30 detik dengan 22 squad untuk memastikan apakah stamina dan energi benar-benar fit. Selama masa latihan ia selalu mengkonsumsi makanan berkabohidrat dan juga banyak minuman berenergi.
Demi mencapai keinginan nya untuk meraih rekor dunia baru, latihan nya tak pernah absen setiap harinya. Ia juga sempat mengaku sempat kelelahan dan hampir tak kuat untuk meneruskan ini semua. Keinginan nya untuk meraih rekor baru dunia sangatlah kuat dan ini menjadi pencapaian pertama dalam hidupnya.
Pria asal Amerika Serikat ini bernama Piraino yang menjadi perbincangan publik karena rekor dunia yang diraih nya. Tak semua orang bisa meraih rekor dunia, semua butuh ketangkasan tertentu. Seperti harus mempertimbangankan waktu dalam 1 menit berapa kali yang harus di raih atau seberapa cepat ia melakukannya.
Tak hanya Pull-up dan Squad saja olahraga lari dengan rekor tercepat berlari 100 meter. Dan masih banyak olahraaga lainnya yang bisa di raih dengan rekor dunia.
Berita terkini hari ini : 7 manfaat olahraga senam lantai untuk kesehatan tubuh