Resmi dipecat dari klub sepakbola Juventus dari seorang pelatih. Massimiliano Allegri atau sering di panggil Allegri yang merupakan pelatih Juventus kini harus dipecat dari klub. Pemecatan ini setelah mengantar Juve memenangi Coppa Italia 2023/2024. Pekan ini sudah tidak melatih anak didik nya lagi yang ada di Juventus.
Kontrak nya belum habis di tahun ini, masih ada sisa kontrak nya satu tahun lagi untuk dapat keluar dari Juventus. Namun karena pemecatan ini ia harus terima walupun kontrak kerja belum habis dengan klub nya.
Resmi Dipecat Jadi Seorang Pelatih
Masa depan Allegri sudah santer dispekulasikan sejak pertengahan musim ini. Pasalnya Juve tak kunjung kompetitif tentang kontrak pelatih yang sudah menjalani saat ini.
Disaat pertandingan di final Coppa Italia membuat hubungan Allegri dengan Juventus ada sedikit gesekan yang membuat remuk redam. Ia menjadi salah satu pelatih yang sangat keras kepala saat berada di pinggir lapangan. Memprotes pelanggaran yang dilakukan oleh salah satu pemain di lapangan.
Allegri memprotes keputusan wasit yang benar-benar saat itu bola pada posisi offside. Karena protes dan keras kepala nya itu wasit keluarkan kartu merah untuk dirinya. Ia protes sambil berteriak melepaskan jas dan juga dasi nya. Memanggil dengan keras nya saat meninggal kan lapangan pertandingan.
Dengan nada dan emosi nya yang tinggi saat pertandingan berlangsung, ia menjadi sorotan media. Sebelum penyerahan Troffi Coppa Italia. Setelah peristiwa di atas Bianconeri memanggil Allegri ke Continassa pusat latihan klub pada Jumat 17 Mei 2024.
Saat pertemuan itu diadakan Giuntoli turut hadir dan Juventus menyampaikan pemecatan Allegri. Mengumumkan secara langsung pemecatan pelatih dari klub Juventus. Sebenarnya klub berharap ada nya perubahan yang di lakukan pelatih tersebut dan rencanya baik untuk kedepannya.
Namun hasil yang di terima tidak sesuai dengan harapan dari klub. Tim akan terus bertanding di dua laga terakhir tanpa seorang pelatih. Pertandingan dua laga itu bertandang ke Bologna 21 Mei. Dan sebelum menutup musim berlaga dengan kandang melawan Monza di tanggal 276 Mei 2024.
Berita terupdate hari ini : Veddriq Leonardo Juara Kualifikasi Olimpiade di Shanghai